Pilih Laman
Mengenal Bleeding, Ketika Aspal Kegemukan

Mengenal Bleeding, Ketika Aspal Kegemukan

Dalam kondisi tertentu, jalan bisa rusak karena beberapa faktor. Ada yang berupa rusak karena faktor usia (aging), ada juga yang dikarenakan faktor tidak sempurnanya pengerjaan pengaspalan jalan yang dilakukan oleh kontraktor pengaspalan jalan. Salah satu kerusakan...